ASPEK PERPAJAKAN BAGI PERUSAHAAN

ASPEK PERPAJAKAN BAGI PERUSAHAAN

Hotel Amoz Cosy Melawai,  Jakarta selatan |  20 Juli 2013 | Rp 2.000.000

 

Materi Training :

SESSI PERTAMA:

1. Overview Kewajiban perpajakan bagi perusahaan

2. Aspek Pemotongan dan pemungutan pph :

A. Perhitungan serta simulasi pajak penghasilan pasal 21 sesuai dengan Peraturan Dirjen pajak No.pE R-3L/p J /20L2 :

  • Perhitungan pPh pasal 21 untuk pegawai tetap
  • Perhitungan pph pasal 21 untuk pegawai tidak tetap/tenaga kerja lepas
  • Perhitungan pph pasal 21 kepada bukan pegawai, tenaga ahli dan
  • honorarium lain termasuk komisi
  • Perhitungan PPh pasal 21 untuk pesangon

BPerhitungan dan simulasi pajak penghasilan pasal z3/26dan Final pasal 4 ayat (2) :

  •  Perhitungan Pph pasal 23 atas sewa dan jasa
  • Perhitungan pph pasal 23 atas deviden, royalti dan hadiah serta bunga
  • Perhitungan Pph pasal 4 ayat (2) atas sewa tanah dan/atau bangunan,
  • bunga deposito/tabungan dan hadiah undian
  • Perhitungan pph pasal 4 ayat (2) atasjasa kontruksi dan penghasilan lainnya

 

SESI KEDUA:

3. Aspek Penghasilan dan Beban khusus bagi perusahaan

  •  Jenis Penghasilan bagi perusahaan dan pengenaan pphnya
  •  Jenis beban bagi perbankan dan ketentuan perpajakannya antara
  • pencadangan piutang tak tertagih sebagaimana diatur dalam peraturan
  • Menkeu No.PMK-154 /pMK.o3/2009 sebagaimana telah diubah dengan
  • PMK-2L9/PMK.OLL/2OL2
  • Pelunasan PPh pasal 25 sesuaidengan peraturan Menkeu No.pMK-255/perhitungan dan simulasi
  • PMK,03/2008 sebagaimana telah diubah dengan pMK-208/pMK.03/2009

4. Kewajiban PPn bagi perusahaan yang melakukan penyerahan Jasa Kena pajak

  •  Syarat terutang ppN
  •  Jasa Kena Pajak dan Bukan Jasa Kena pajak
  •  Ketentuan Faktur pajak

5. Tanya – jawab

 

Sasaran dan Siapa harus hadir : Manager and Staff   Kredit,Finance ,Accounting,Theasury

 

Instructor :

Falih Alhusnieka SST, Ak.
Professional dan praktisi akuntansi serta perpajakan dengan pengalaman lebih dari 15 tahun. Berpengalaman menangani permasalahan akuntansi dan perpajakan di berbagai variasi industri baik di BUMN, perusahaan swasta nasional

INVESTASI :
Rp. 2.000.000,- / peserta. Peserta Non-Residential. Sudah termasuk Meeting Package, Training Kits, Modul Pelatihan dan Sertifikat.

Formulir Permintaaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
  1. INFORMATION OPTIONS
  2. (required)
  3. (required)
  4. PERSONAL DATA
  5. (required)
  6. (required)
  7. (required)
  8. (valid email required)
  9. (required)
  10. (required)
  11. PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
  12. (required)
  13. MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
  14. Captcha
 

cforms contact form by delicious:days