P2K3 (Panitia Pembina Keselamatan dan Kesehatan Kerja)

P2K3 (Panitia Pembina Keselamatan dan Kesehatan Kerja) 

Bandung |  16 – 17 Desember 2013 | Rp. 3.499.000,-

 

 

PENDAHULUAN TRAINING P2K3

Berdasarkan peraturan Menteri Tenaga Kerja RI No. 04/MEN/1987 Tentang Panitia Pembina Keselamatan dan Kesehatan Kerja serta Tata Cara Penunjukkan Ahli Keselamatan Kerja, pasal 2 menyebutkan bahwa pengusaha wajib membentuk P2K3 dimana keanggotaannya terdiri dari unsur pengusaha dan pekerja yang susunannya terdiri dari ketua, sekretaris dan anggota.

Pada pelatihan ini akan dibahas apa itu P2K3 mulai dari organisasi sampai bagaimana mewujudkan organisasi P2K3 yang efektif dalam mewujudkan program K3 di perusahaan sesuai peraturan undang – undang.

 

SASARAN PROGRAM TRAINING P2K3

  • Setelah mengikuti pelatihan ini, diharapkan peserta training P2K3 akan mampu untuk :
  • Memahami peraturan perundangan K3
  • Mmemahami tentang tugas dan fungsi P2K3
  • Memahami konsep dasar pencegahan kecelakaan kerja
  • Memamahami prinsip-prinsip SMK3 berdasarkan OHSAS 18001 dan PP no.50/2012
  • Memberikan rekomendasi untuk meningkatkan implementasi K3 kepada manajemen perusahaan
  • Mengelola P2K3 sebagai forum komunikasi, konsultasi, dialog dan kerjasama dalam meningkatkan pelaksanaan K3 di perusahaan
  • Menyusun program K3 di perusahaan

 

 

SIAPA YG HARUS MENGHADIRI TRAINING P2K3 ?

Yang perlu menghadiri training P2K3 ini adalah Pengurus dan Anggota P2K3, Dokter Perusahaan, Ahli K3, HSE Dept, Operation/Production Manager, HRD Manager, Training and Development Manager, Management Representative (MR), Superintendent/Supervisor, Tim penerapan SMK3 PP No.50: 2012 / OHSAS 18001: 2007, dan semua yang terkait dalam pengembangan HSE / Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di perusahaan

 

 

MATERI TRAINING P2K3

  1. Dasar – Dasar Keselamatan dan Kesehatan Kerja
  2. Undang – Undang No. 1 Tentang Keselamatan Kerja dan Peraturan Tentang P2K3 serta Ahli Kesehatan dan Keselamatan Kerja
  3. Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja berdasarkan OHSAS 18001 dan SMK3 PP no 50/2012
  4. Tugas & Tanggungjawab P2K3 serta bentuk organisasi P2K3
  5. Penyelenggaraan Rapat-Rapat P2K3 dan Penyusunan Program P2K3
  6. Investigasi dan Analisis Kecelakaan Kerja
  7. Audit Keselamatan dan Kesehatan Kerja
  8. Penyusunan Program K3 di perusahaan

 

TRAINER TRAINING P2K3:

Senior Trainer / Consultant

 

JADWAL TRAINING P2K3

  1. Bandung, 16 – 17 Desember 2013

 

INVESTASI TRAINING P2K3

  • Pendaftaran per peserta                                                           Rp. 3.499.000,-
  • Pendaftaran & Pelunasan 2 minggu sebelum training     Rp. 3.249.000,-
  • Belum termasuk pajak 10%

 

LOKASI TRAINING

BANDUNG

  • Hotel Aston Primera Pasteur Bandung — Jalan Doktor Djunjunan  Bandung, Kota Bandung, Jawa Barat
  • Hotel Banana Inn Bandung — Bandung : Jalan Doktor Setiabudi No.193, Jawa Barat, Indonesia.

 

Fasilitas Training P2K3:

Modul Training yang berkualitas (hardcopy dan softcopy), Training Kit: tas, Block Note, ballpoint, termasuk jaket atau t shirt, Lokasi training yg nyaman di hotel berbintang empat / lima, Makan Siang, coffee / tea break, Sertifikat,Flash disk berisi materi training, Foto bersama seluruh peserta training P2K3
Gratis orang ke 5, untuk pendaftaran 4 orang dari satu perusahaan

 

Formulir Permintaaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
  1. INFORMATION OPTIONS
  2. (required)
  3. (required)
  4. PERSONAL DATA
  5. (required)
  6. (required)
  7. (required)
  8. (valid email required)
  9. (required)
  10. (required)
  11. PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
  12. (required)
  13. MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
  14. Captcha
 

cforms contact form by delicious:days